Kabar Sangat Gembira! Mitsubishi XFORCE Siap Dikirim untuk Konsumen

Jakarta, CNBC Indonesia – PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mengumumkan bahwa compact SUV terbaru dari Mitsubishi Motors, XFORCE, siap didistribusikan kepada para konsumen di seluruh Indonesia pada bulan ini. Sebagai langkah awal proses distribusi, MMKSI telah melakukan penyerahan secara simbolis 50 unit XFORCE kepada perwakilan diler. Dengan begitu, konsumen yang telah lama menanti […]